Jumat, 22 Mei 2009

KEMANAKAH WANITA itu????

Jum'at pagi...
seperti biasa,hari ini aq kuliah jam pertama......
rutinitas yang coba kulalui saat ini.
Ditengah hiruk pikuk aktifitas dunia kampus,dengan warna masing-masing,ada sebuah fenomena sederhana dipojok gerbang utara.....
Tampak sederhana memang.
Ditengah ketidakpedulian sebagian mahasiswa yang lalulalang melewati gerbang itu,
Ada seorang wanita tua yang slalu terlihat.
Ia duduk,disamping pintu gerbang.Ditemani segelas Aqua.kosong.
hampir setiap hari ia terlihat ditempat itu.
Awalnya aqu hanya sepintas melihat "fenomena" itu,sembari memberi sedekah ala kadarnya...
hari berganti minggu,minggu berganti bulan.wajah yang sama,seorang wanita tua tetap menempati "kedudukannya" tak jauh dari gerbang.
jiwa petualang dalam pikiranQ memanggil......
Q coba mengamati tentang fenomena ini.
fenomena yang sederhana.
Saking sederhananya,hampir setiap mahasiswa yang quamati ketika melewati gerbang itu seolah acuh tak acuh.tak peduli.wanita tua itu tak pernah "terlihat" oleh mereka..........
entahlah,......
konon kabarnya,mahasiswa adalah menjadi sosok agen perubahan suatu negri.....
tapi,dengan satu fenomena ini,yang seharusnya dapat mengetuk kepedulian kita,betapa sulitnya kesadarannya itu bangkit.
Tak semua memang.karna aqu juga masih mahasiswa (he...he..he).mencoba membuka sebuah kesadaran.......
setidaknya ada kesadaran yang perlahan memaknai fenomena ini......
yah,.....
wanita tua itu tlah mengajarkan kepada kita tentang sebuah kePEDULIan.......
Ia hadir tuk memberi ruang bagi setiap mahasiswa atau siapapun yang pernah dan senantiasa melewati gerbang itu.Ruang Kebaikan.Ladang amal.
inilah satu rangkaian empati sosial yang seharusnya tak putus.hanya karna ramgkaian itu begitu sederhana.oleh wanita tua.
perlahan tapi pasti...........
aqu mulai tersadarkan tentang pelajaran kepedulian terhadap sesama,dari sosok wanita tua yang hadir di kampus ini....
....................................................
hmmmmm...
tapi,
pagi menjelang siang ini (red:jum'at),
aqu tak melihat sosok wanita tua itu.......
kemanakah ia?????????
berpindah kah ia ketempat lain tuk memberikan pelajaran kehidupan????

Saat ini aqu merenung.......
merenunginya.bahwa ternyata fenomena ini bukanlah hal yang sederhana sebagaimana yang dibayangkan.tapi,ia adalah sosok yang luar biasa.Hadir tuk memberi pelajaran kehidupan.

Tidak ada komentar: